Sabtu, 25 Februari 2012

SETTING MIKROTIK

SETTING MIKROTIK RB951 UI
(pemula)

apa  itu mikrotik?

mungkin definisi mikrotik sudah banyak di internet...bisa agan cari sendiri ya wkwkwk  😂
 klo menurut saya
mikrotik adalah sebuah perangkat lunak yang handal dalam peroutingan network, yang mempunyai banyak fitur, seperti ip,dns,gatway dll.
hmm😇 langsung saja kita sediakan alat dan bahan
  1. mikrotik rb951 ui
  2. modem adsl / yg lain
  3. kabel UTP
  4. perangkat komputer / laptop
  5. WINBOX (bisa download di sini gan)
  6. dan terakhir dan jangan lupa (kopi) hehe 😄😄
pertamax kita hubungkan rb dengan laptop menggunakan kabel utp, selanjutnya buka winbox 


lalu klik search yg berada di samping kolom connect temukam mac addresnya atau ip addresnya
lalu klik connect....pertama yg harus dilakukan adalah beri nama interfacenya
pilih interface